Lambar-FN–News-Pemkab Lampung Barat (Lambar) bersama Forkopimda setempat sangat serius dalam memberikan kenyamanan dan pengamanan menjelang Lebaran Idul Fitri 2024. Terbukti, sedikitnya ditugaskan 155.165 personil pada 5.784 pos, yang terdiri dari 3.772 merupakan pos pengamanan, 1.532 pos pelayanan, dan 480 lainnya pos terpadu. Mereka bertugas sejak tanggal 4 April besok hingga 16 April 2024 atau selama […]